Berikut ini merupakan Chord Gitar Kenangan Motor Tua – Sanksi Band. Bagi kalian yang juga kebetulan sedang mencari Lirik Lagu Kenangan Motor Tua – Sanksi Band, dibawah iniĀ Chordku.com ikut menyajikan informasi mengenai Lirik Lagu, Chord Gitar dan Kunci Gitar Kenangan Motor Tua – Sanksi Band.
Ku pandangi motor tuaku Terlalu indah kenangan bersamamu Terlihat jelas senyum manismu Lesung pipimu menghancurkanku Mengapa kau putuskan aku Di saat ku sangat mencintai kamu Terlalu dalam rasa cintaku Hatiku bingung ditinggalkanmu Kau berubah semenjak kuliah Tak lagi sama seperti pertama Kita berjumpa - - Ku sadar materi ku tak punya Ku juga tidak lanjut kuliah Yang ku punya hanya ada motor tua Apa karna motor tua ini Kau lebih memilih untuk pergi Kau lebih memilih lelaki yang punya mobil Mercy Apa karna motor tua ini Kau rela khianati cinta suci Cintamu ditukar dengan mobil bermerek Ferrari [Interlude] Kau berubah semenjak kuliah Tak lagi sama seperti pertama Kita berjumpa - - Ku sadar materi ku tak punya Ku juga tidak lanjut kuliah Yang ku punya hanya ada motor tua Apa karna motor tua ini Kau lebih memilih untuk pergi Kau lebih memilih lelaki yang punya mobil Mercy Apa karna motor tua ini Kau rela khianati cinta suci Cintamu ditukar dengan mobil bermerek Ferrari Apa karna motor tua ini Kau rela khianati cinta suci Cintamu ditukar dengan mobil bermerek Ferrari Cintamu ditukar dengan mobil bermerek Ferrari
Sekian informasi mengenai Chord Gitar Kenangan Motor Tua – Sanksi Band yang dapat kami sampaikan. Salam genjrengan!
Kata Kunci: Chord Gitar Kenangan Motor Tua – Sanksi Band, Lirik Lagu Kenangan Motor Tua – Sanksi Band, Kunci Gitar Kenangan Motor Tua – Sanksi Band